Head Line Terkini

GeoMedia : Pergerakan Satelit Real Time NASA Serta Pemanfaatan Data Dalam Pembelajaran

Jalur Edar Berbagai Satelit di Muka Bumi NASA ini Merupakan Hasil Terapan Pencitraan Satelit dalam Berbagai Bidang Kehidupan yang Periodik ataupun Real Time yang dapat disesuaikan Pengguna terutama Guru Geografi sebagai Media Pembelajaran Pada Materi Penginderaan Jauh dan Pemanfaatannya, Materi Pemanfaatan Pencitraan Satelit dalam Pemantauan Cuaca dan Iklim Global, Kualitas Lingkungan Hidup, Perubahan Iklim, Kenaikan Muka Laut, Perkembangan Ozon, Aktivitas Erupsi Gunung Api dan Sebagainya.

Data ini Langsung dan Resmi dari Paltform NASA. Data Cakupan antara Lain CO2, Ozon, CO, dan Lainnya Termasuk Data Pencitraan Siklon Tropis di Berbagai negara, Pencitraan Aktivitas Erupsi, Pencitraan Pasang Surut Air Laut dan Pencitraan Lain yang di Publis,,,, Semuanya dapat diakses dengan Melakukan Penyesuaian yang diperlukan setiap Pengguna baik Siswa ataupun Guru Geografi dan Ilmu terkait Lain sebagai Media Pembelajaran berbasis Data. 

Tidak ada komentar